PEMBINAAN FORUM ANAK DESA TIBUNG RAYA. admin, 22/07/2020 Rabu, 22 Juli 2020 Ditempat terpisah Dinas PPKBPPPA Kab. Hulu Sungai melakukan Pembinaan Forum Anak Desa Tibung Raya bertempat di Kantor Desa Tibung Raya Kec. Kandangan. Materi disampaikan oleh BNN Kab. HSS dan materi Peran 2P Forum Anak dalam Pencegahan Penyebaran COVID-19 disampaikan oleh Fasilitator FAKAT HSS Lieda Arnidasari dan Anisa Futri. Hadir pada kesempatan tersebut Kasi PHA Nopsiarti, SP, Kepala Desa Tibung Raya dan pengurus Forum Anak Desa Tibung Raya. (DisPPKBPPPA-HSS/AdvKIE/22072020) Uncategorized
Uncategorized PELAYANAN KB GRATIS BERGERAK DI KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS DESA LUNGAU 25/08/202125/08/2021 Bertempat di muka Balai Desa Lungau Kecamatan Kandangan, Tim Mobil Unit Pelayanan Keluarga Berencana (MUYAN KB) Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kab. Hulu Sungai Selatan, melaksanakan Pelayanan KB Gratis Bergerak Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) Implan dan Pelayanan KIE KB di Kampung Keluarga Berkualitas… Read More
Uncategorized FAKAT HSS BAKTI SOSIAL DALAM RANGKA PERAYAAAN HARI ANAK NASIONAL 20/07/2020 Sabtu 18 Juli 2020, Setelah melaksanakan Kegiatan KIE di Lap. Lambung Mangkurat Kandangan, Dinas PPKBPPPA Kab. HSS bersama Forum Anak Rakat Mufakat (FAKAT) kembali melaksanakan Bakti Sosial dalam rangkaian Perayaan Hari Anak Nasional Tahun 2020 dan implementasi Gerakan Forum Anak Mengumpulkan dan Menjual Sampah Jadi Amal (FAPADAH JAMAL) di LKSA… Read More
Uncategorized PUSPAGA RAKAT MUFAKAT MELAKSANAKAN KONSELING CATEN 08/06/202108/06/2021 Jum’at 4 Juni 2021, Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kabupaten Hulu Sungai Selatan melalui Bidang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, memfasilitasi PUSPAGA RAKAT MUFAKAT melaksanakan Kegiatan Konseling tatap muka bagi pemohon Dispensasi Kawin Usia Anak bagi calon penganten (caten) oleh Pengadilan Agama Kandangan. Caten… Read More