KIE COVID-19 Di Pasar Wasah Hilir Kecamatan Simpur admin, 29/07/2020 Rabu, 29 Juli 2020, Kembali Tim KIE Mobil Unit Penerangan (MUPEN) KB Dinas PPKBPPPA Kab. HSS bersma TIM KIE COVID-19 Kabupaten melaksanakan KIE Pencegahan Penyebaran Covid-19 di Pasar Wasah Hilir Kecamatan Simpur. Alhamdulillah, lebih 90% para pengunjung dan pedagang Pasar Wasah Hilir telah memakai Masker, yang belum maksimal adalah kurangnya menjaga jarak, karena lokasi atau luasan pasar yang tersedia masih belum memungkinkan menjaga jarak sesuai ketentuan Protokol Kesehatan COVID-19 Alhamdulillah peran serta dunia usaha dalam pencegahan dan penanggulangan COVID-19, PT. AGM bantuan berupa Tong air tempat CTPS lengkap dengan air, kran, dan sabun cuci tangan yang ditempatkan di pintu masuk Pasar Wasah Hilir. Kegiatan KIE kali ini dilakukan bersama dengan TIM KIE SKPD, dan yang hadir mengikuti KIE adalah DINAS PPKBPPPA Kab. HSS, INSPEKTORAT Kab. HSS dan Puskesmas Simpur dan Kecamatan Simpur. (DisPPKBPPPA-HSS/AdvKIE/29072020) Uncategorized
Uncategorized DINAS PPKBPPPA KAB. HSS DAN PENGADILAN AGAMA NEGARA MELAKSANAKAN KERJASAMA (MoU) “PALING KOMPPAK” 09/06/2021 Bertempat di Kantor Pengadilan Agama Negara, Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kabupaten Hulu Sungai Selatan melaksanakan kerjasama (MoU) dengan Pengadilan Agama Negara. Perjanjian kerjasama ini merupakan Inovasi yang diberi nama “PALING KOMPPAK” (Pelayanan Konseling sebagai Rekomendasi Terhadap Pencegahan Pernikahan Anak). Pelayanan Konseling yang diberikan… Read More
Uncategorized KASIH SAYANG TERHADAP KELUARGA 03/09/2021 KIE KB Berseri Khutbah Jum’at : KASIH SAYANG TERHADAP KELUARGA Jamaah Jum’at yang di rahmati Allah Subhanahu Wa Ta’ala Mari kita bertaqwa kepada dengan Allah Subhanahu Wa Ta’ala sebenar- benarnya, baik di saat sepi maupun ramai di saat senang maupun susah, di saat sedih maupun duka, saat sendiri maupun beramai-ramai,… Read More
Uncategorized FAD “FAKAT” IKUT WEBINAR FORUM KONSULTASI PENYUSUNAN SUARA ANAK INDONESIA TAHAUN 2021 30/06/202101/07/2021 Selasa 29 Juli 2021, bertempat di Aula Dinas Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Keluarga dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kab. Hulu Sungai Selatan, Forum Anak Daerah (FAD) “FAKAT” Kab. HSS. Mengikuti Webinar Forum Konsultasi Penyusunan Suara Anak Indonesia Tahun 2021 yang akan dilaksanakan secara Virtual. Suara Anak Indonesia sesuai dengan… Read More