4 Bagaimana Organ REPRODUKSI Laki-Laki dan Fungsinya? admin, 27/04/2021 Organ Reproduksi Laki-laki meliputi dua bagian yaitu alat kelamin luar (gental ekstrna) dan alat kelamin dalam (genitalia interna). Alat Kelamin Luar meliputi : Kantong zakar (skrotum) sebagai kantong yang membungkus dan menopang buah zakar (testis) dan :Penis berfungsi untuk mengeluarkan urin, air mani serta sebagai alat senggama. Alat Kelamin Dalam meliputi : Buah zakar (testiscle) sebagai organ penghasil spermaSaluran air mani (epididymis), saluran sperma (vas deferens), kelenjar prostat berfungsi mengeluarkan dan menyimpang sejenis cairan yang menghasilkan air mani, danKantung air mani (vesicular seminalis) yang menhasilkan air mani. DisPPKBPPPA Kab.HSS-Seksi Advokasi, KIE dan PTLKB (27/04/2021) Uncategorized
Uncategorized FAD “FAKAT” IKUT WEBINAR FORUM KONSULTASI PENYUSUNAN SUARA ANAK INDONESIA TAHAUN 2021 30/06/202101/07/2021 Selasa 29 Juli 2021, bertempat di Aula Dinas Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Keluarga dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kab. Hulu Sungai Selatan, Forum Anak Daerah (FAD) “FAKAT” Kab. HSS. Mengikuti Webinar Forum Konsultasi Penyusunan Suara Anak Indonesia Tahun 2021 yang akan dilaksanakan secara Virtual. Suara Anak Indonesia sesuai dengan… Read More
Uncategorized KIE Berseri 2 tentang : AMAN DAN SEHAT MENGGUNAKAN KONTRASEPSI 09/09/2020 TUBEKTOMI / Metode Operasi Wanita (MOW) (DisPPKBPPPA-HSS/AdvKIE/09092020) Read More
Uncategorized Bakti Sosial Pelayanan KB Gratis Di KAMPUNG KB 09/03/201816/04/2018 Kamis, 8 Maret 2018, bertempat di Kampung KB Desa Asam Kecamatan Sungai Raya, dilaksanakan Bakti Sosial berupa Pelayanan KB Gratis oleh Tim Dinas PPKBPPPA Kab HSS bekerjasama dengan Bidan Puskesmas Sungai Raya, Bidan Puskesmas Batang Kulur dan Bidan Desa Asam, PKB Kecamatan Sungai Raya dan PPKBD Desa Asam dengan menggunakan… Read More