f. FUNGSI SOSIALISASI DAN PENDIDIKAN admin, 27/05/2021 KIE Berseri tentang Kesehatan Reproduksi: 10 Apa Saja 8 FUNGSI KELUARGA ? f. FUNGSI SOSIALISASI DAN PENDIDIKAN Fungsi Sosialisasi atau Pendidikan dalam keluarga adalah untuk mendidik anak mulai awal sampai pertumbuhan anak menjadi dewasa, keluarga berperan penting terhadap upaya terbentuk kepribadian yang baik dari waktu ke waktu, sebelum terjun dalam kehidupan masyarakat yang sebenarnya. DisPPKBPPPA Kab.HSS-Seksi Advokasi, KIE dan PTLKB (27/05/21) Uncategorized
Uncategorized BAKTI SOSIAL PELAYANAN KB GRATIS DI DESA MADANG KECAMATAN PADANG BATUNG TAHUN 2018 05/09/201806/09/2018 Rabu, 5 September 2018, bertempat di Cekdam Tayub Desa Madang Kecamatan Padang Batung Kabupaten Hulu Sungai Selatan dilaksanakan Layanan Gratis kepada masyarakat dalam rangka Rapat koordinasi Bulanan Kabupaten Hulu Sungai Selatan. Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Hulu Sungai Selatan ikut melaksanakan Pelayanan KB Gratis… Read More
Uncategorized KIE COVID-19 Di Pasar Muara Ulin Kecamatan Simpur 17/07/2020 Jum’at, 17 Juli 2020, Tim KIE Mobil Penerangan Keluarga Berencana (MUPEN KB) Dinas PPKBPPPA Kab. HSS kembali melaksanakan KIE Pencegahan Penyebaran Covid-19 di Pasar Muara Ulin Kecamatan Simpur. Kegiatan KIE kali ini dilakukan bersama dengan TIM KIE COVID-19 SKPD, dan yang hadir mengikuti KIE INI adalah DINAS PPKBPPPA KAB. HSS,… Read More
Uncategorized Dinas PPKBPPPA Bidang KB Fokus Penguatan Pengelolaan Keluarga Berencana 26/03/202426/03/2024 Dinas PPKBPPPA Bidang KB Fokus Penguatan Pengelolaan Keluarga Berencana ~ Selasa 26 Maret 2024 Sebanyak 27 fasyankes dan 1 orang ketua Ikatan Pengelola Klinik KB (IPeKB) berkumpul dalam acara penguatan pengelolaan Pelayanan Keluarga Berencana (KB) di Kabupaten HSS pada tahun 2024. Acara ini merupakan bagian dari upaya Dinas PPKBPPPA untuk… Read More